Semarak Hari Perumahan Nasional ke-16 di Kabupaten Klaten

Semarak Hari Perumahan Nasional ke-16 di Kabupaten Klaten
Semarak Hari Perumahan Nasional ke-16 di Kabupaten Klaten
Semarak Hari Perumahan Nasional ke-16 di Kabupaten Klaten

Klaten[30/08/2024]. Disperakim Kabupaten Klaten menyelenggarakan Senam Sehat dalam rangka memperingati Hari Perumahan Nasional ke 16 Tahun 2024. Bertema Digitalisasi Perumahan Disperakim kab Klaten telah mendigitalisasi beberapa proses bisnis di Bidang perumahan diantaranya Sistem Informasi RTLH dan Sistem Informasi penanganan kawasan kumuh di Kabupaten Klaten.

Hadir dalam acara tersebut, Asisten Ekonomi dan Pembangunan, Beliau menyampaikan bahwa pada hari perumahan ini menjadi motivasi dalam bidang penataan perumahan di Kabupaten Klaten, setelah sebelumnya Kabupaten Klaten pada tahun ini mendapat penghargaan kabupaten / kota layak huni dari Provinsi Jawa Tengah.

Dalam acara tersebut Disperakim juga memberikan penghargaan kepada Pengembang Perumahan yang paling proaktif dan rensponsif dalam serah terima PSU. Tiga Pengembang tersebut diantaranya PT. ELEOS BANGUN GRAHA , PT. KENCANA GRIYA SEJAHTERA , PT. KARYA DUA MATRA JAYA .

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0